Lompat ke isi utama

Berita

Peringati Hut 75 Tahun Kemerdekaan RI Bawaslu Jakarta Selatan Melaksanakan Upacara Bendera

Peringati Hut 75 Tahun Kemerdekaan RI Bawaslu Jakarta Selatan Melaksanakan Upacara Bendera

“17 Agustus tahun 45… itulah hari kemerdekaan kita”. sepenggal lirik lagu kemerdekaan yang sering dinyanyikan pada saat HUT RI.

[smartslider3 slider="42"]

Senin 17 Agustus 2020 Bawaslu Jakarta selatan memperingati HUT 75 tahun Kemerdekaan  Negara Republik Indonesia   dengan melakukan Upacara Penaikan dan Penurunan  Bendera secara Virtual .

Upacara penaikan  bendera yang dilaksankan di kantor kesekretariatan  diikuti oleh  pimpinan  dan beberapa staf Bawaslu Jakarta Selatan. Selebihnya staf mengikuti Upacara dirumah masing-masing. Upacara 17 Agustus 2020  Sangat lah berbeda dari tahun tahun sebelumnya,  karena akibat adanaya wabah Virus Covid 19, peringatan  HUT RI dilakukan secara virtual dan tidak diikuti oleh seluruh jajaran  Bawaslu Jakarta Selatan karena ketentuan  PSBB yang diterapkan  di DKI Jakarta, membatasi kehadiran karyawan di kantor-kantor yang hadir pun harus mematuhi standar  protokol kesehatan .Namun demikian pelaksanaan  upacara  peringatan HUT RI ke75  tetap berlangsung Khidmat.

Penulis : Dwi Rinatama

Editor : Vito Dixit Putra